MATERI PELAJARAN KELAS X SEMESTER II DHAMAN DAN KAFALAH

 

 DAMAN DAN KAFALAH

MATERI KELAS X SEMESTER II

MA –NURUL HIDAYAH

MASKUR ZAMAN,S.Pd.I

KOMPETENSI INTI

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Menghayati dan mngamalkan agama yang dianutnya

Meyakini perintah Allah tentang daman dan kafalah

Menjelaskan ketentuan islam tentang dhaman dan kafalah

Menghayati dan mngamalkan prilaku jujur, di siplin tanggung jawab peduli santun.responsif dan pro a- al

Ktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berintraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cermin bangsa dalam pergaulan dunia

Kepedulian terhadap sesame melalui nateri dhaman dan kafalah

Membedakan antara dhaman dan kafalah

Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,seni , budaya , dan humaniora dengan wawasan kemanusian , kebangsaan, keanekaragaman dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

Memahami ketentuan islam tentang dhaman dan Kafalah

Memperaktekan cara dhaman dan kafalah

Mengelola menalar dan menaji, dalam ranah konkrit dan rana abstrak terkait dengan pengembangan dari yang di pelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu mnggunakan metode sesuai dengan keilmuan.


Memperaktekan cara dhaman dan kafalah

 


Video dhaman dan kafalah





Comments

Popular posts from this blog

SOAL FIKIH KELAS DUA SEMESTER SATU

SOAL KELAS DUA PG SEMESTER GANJIL

LATIHAN SOAL FIQIH